Yoan Capote seniman Kuba membuat karya menakjubkan, dengan bantuan 30 asisiten dan waktu pengerjaan memakan waktu berbulan bulan. Ketika ditanya mengapa anda menggunakan kail sebagai media untuk karya seninya, Capote mengatakan " Saya memutuskan untuk menggunakan kail di seri ini karena saya ingin menciptakan ketegangan antara keindahan, rayuan, bahaya dan jebakan ". Salut untuk keuletan, kesabaran beliau dalam merangkai karya seni patut kita acungi 2 jempol.
sumber:http://www.yoan-capote.com/
admin 07 Apr, 2012
-
Source: http://www.jelajahunik.us/2012/04/lukisan-indah-dari-500ribu-kail-pancing.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com
No comments:
Post a Comment
Terima Kasih telah mampir di BLog ane
bila Berkenan, Komen yah tapi jgn spam ^^
Bila anda Mengopi artikel-artikel yang ada pada blog ini
Mohon disertekan Sumbernya agar Blog indonesia maju dan bebas dari Plagitisme ^^